Tips dan Informasi Seputar Teknologi
Tips  

Hp Oppo Tidak Bisa Terima Sms: Penyebab dan solusi

Hp Oppo Tidak Bisa Terima Sms: Penyebab dan solusi

Hp oppo merupakan alat komunikasi yang sangat penting untuk saat ini. Jika dahulu hanya mengandalkan sms sebagai media untuk mengirim pesan, maka sekarang banyak platform media sosial sebagai penggantinya. Lalu bagaimana jika hp oppo tidak bisa terima sms yang dikirimkan.

Daftar Isi

Penyebab Hp Oppo Tidak Bisa Terima Sms

Brand oppo merupakan sebuah brand yang diakui kehebatanya yang dikutip dari lenovoku.com. Hp Oppo sendiri cukup digemari oleh kebanyakan masyarakat. Masalah tentang sms ini sebenarnya merupakan hal wajar yang bisa ditemukan oleh hampir semua smartphone.

Hp Oppo Tidak Bisa Terima Sms: Penyebab dan solusi

Masih Dalam Kondisi Baru

Jika baru saja membeli hp maka akan banyak pengaturan yang terkadang masih secara default. Hal ini berpengaruh terhadap kemampuan smartphone dalam menerima atau mengirim pesan. Kondisi ini sangat sering dialami oleh berbagai merek hp tidak terkecuali oppo.

Apabila menemui masalah seperti itu. Lebih baik melihat buku panduan yang sebelumnya tersimpan di kotak hp. Coba membaca buku tersebut dan cari pada bagian yang membahas tentang sms maka akan menemukan setidaknya bagaimana cara membuka pengaturan sesuai panduan.

Kotak Masuk Penuh

Sms sudah sangat jarang digunakan dan kebanyakan mengandalkan media sosial untuk berkomunikasi. Tetapi terkadang masih ada operator jaringan yang mengirimkan pemberitahuan menggunakan pesan singkat tersebut.

Hal itu menjadikan pesan semakin menumpuk sampai batas penyimpanan sms penuh. Pada akhirnya membuat overstorange dan pesan singkat yang baru tidak dapat masuk ke kotak surat hp oppo. Kemungkinan terjadi juga cukup besar karena seringkali malas untuk menghapusnya.

Gangguan Jaringan Operator

Paling sering terjadi adalah adanya gangguan jaringan. Hal ini tentu saja bisa menjadi kendala saat mengirim pesan. Mungkin sedang dilakukan perawatan terhadap perangkat jaringan atau memang ada sesuatu yang menghalangi pesan masuk ke hp.

Hp oppo tidak bisa terima sms bukan menjadi hal yang langka atau jarang. Jika kendala memang pada jaringan operatornya maka semua merek smartphone pasti akan mengalami kendala yang sama persis dengan brand terkenal ini.

 

Solusi Untuk Hp Oppo Tidak Bisa Terima SMS

Setelah mengetahui tentang apa saja penyebab dari smartphone yang tidak bisa terima sms. Sekarang adalah solusi untuk memperbaiki masalah tersebut secara mandiri. Tidak usah terburu-buru dibawa ke tempat service.

Menghapus Sampah Aplikasi SMS

Cara pertama dengan menghapus cache dari aplikasi sms hp oppo. Sampah sering kali menjadi hal yang sangat mengganggu penyimpanan terkadang juga dibuat penuh hingga tidak bisa menerima pesan masuk. Hal ini dapat diatasi dengan penghapus sampah.

  1. Masuk ke menu setelan
  2. Cari dan tekan menu aplikasi
  3. Temukan aplikasi sms bersimbol pesan
  4. Scroll ke bagian bawah hingga terdapat hapus cache
  5. Pilih ok dan sampah aplikasi sudah terhapus

Bersihkan Isi Kotak Pesan Secara Menyeluruh

Hp oppo juga dapat diatasi dengan menghapus pesan yang sudah terbaca atau tidak penting. Terlalu banyak spam biasanya menimbulkan penyimpanan menjadil penuh. Sehingga sms yang seharusnya masuk tertahan dan pada akhirnya menjadi hangus.

Hal ini tentu bisa merugikan pengguna karena bisa jadi pesan yang ingin dikirim merupakan sms penting. Jika masalah tersebut terus dibiarkan maka akan mengganggu jalan keluar masuknya pesan. Akibatnya ketinggalan informasi sebelumnya sudah terkirim.

Demikian penyebab hp oppo tidak bisa terima sms. Jika beberapa cara di atas masih belum bisa mengatasi permasalahan dari smartphone Anda. Lebih baik bawa ke tempat perbaikan agar bisa dicek dimana letak permasalahanya.